Info Rumah Sakit Muhammadiyah Bandung

Berita

Berisi seputar info terbaru Rumah Sakit Muhammadiyah Bandung
Category filter:AllBeritaGaleri
No more posts
Daun-Kelor.jpg

Bagi sebagian Anda, daun kelor mungkin bukan tumbuhan yang asing lagi di telinga. Pasalnya, daun ini bisa Anda temukan di beberapa hidangan masakan Indonesia. Namun, tahukah Anda bahwa daun kelor juga memiliki manfaat yang baik untuk kesehatan dan kecantikan?

Menurut Pakar Ilmu dan Teknologi Pangan Profesor WG Winarno, Daun kelor ini termasuk superfood, pangan yang memiliki konsentrasi tinggi terhadap kadar gizi dan phytochemical yang menjanjikan bagi kesehatan. Superfood sendiri sudah diuji secara ilmiah dan memiliki track record yang jelas. Superfood juga seringkali disebut sebagai functional foods. Sehingga, tak diherankan bahwa daun kelor ini bisa meningkatkan kesehatan, kebugaran tubuh, dan kecantikan.

Daun kelor mengandung berbagai senyawa aktif yang sangat menguntungkan bagi kesehatan manusia dan kesehatan kulit. Selain itu kelor memiliki kemampuan seperti anti oksidan, anti mikroba, anti inflamasi, anti penuaan. Semua kelebihan tersebut dapat memberi nutrisi pada kulit, melepaskan sel kulit mati, dan lainnya. Kelor ini sudah ada sejak kebudayaan mesir kuno, dan telah digunakan sebagai bahan kosmetik bagi para putri kerajaan.

Berikut enam alasan mengapa daun kelor memiliki banyak manfaat dan dinobatkan sebagai superfood:
banyak banyak yang diserap ke dalam darah
Magnesium, sampai 2,20 kali lebih banyak dibanding pisang
Protein, 2 kali lebih banyak dibanding yoghur
Zat besi, 25 kali lebih banyak dibanding bayam
Kalsium, sampai 8,79 kali Vitamin C, 7 kali lebih banyak dibanding jeruk
Vitamin A, 4 kali lebih banyak dibanding wortel
Kalsium, 4 kali lebih banyak dibanding susu (tanpa laktosa)
Kalium, 3 kali lebih banyak lebih banyak dalam bentuk bioavailable
Kromium, sampai 25 kali lebih banyak dalam bentuk bioavailable
Tembaga, 1.85 lebih banyak yang disimpan dalam hati
Besi, 1,77 kali lebih bioavailable
Mangan, 1,63 kali lebih banyak yang disimpan dalam hati
Molybdenum, 16,49 kali lebih banyak yang diserap ke dalam darah
Selenium, Sampai 17,60 kali efek antioksidan
Zinc, 6.46 kali lebih diserap ke dalam darah
46 antioksidan kuat alami
36 senyawa anti-inflamasi alami
18 Asam Amino, 8 diantaranya merupakan asam amino essensial
Bukan hanya kecantikan dan kebugaran saja, nyatanya, daun kelor ini juga bisa memperbaiki libido yang sedang menurun. Anda bisa merasakan manfaat daun kelor dengan aplikasikan lewat makanan, seduhan teh, dan juga masker wajah. Siap membuktikan khasiat daun kelor?


WhatsApp-Image-2022-02-24-at-17.08.56-1200x1200.jpeg

Bismillahirrahmnirrahim,
Sahabat SehatRSMB
Sebagian kasus gagal ginjal disebabkan oleh masalah kesehatan lain yang beragam dan menyebabkan kerusakan pada ginjal sedikit demi sedikit, dari waktu ke waktu. Jika diabaikan kerusakan pada ginjal akan terus memburuk dan ginjal semakin tidak mampu melakukan tugas serta tidak berfungsi sebagaimana mestinya akibat kerusakan pada ginjal, kondisi ini disebut penyakit ginjal kronis. Seringkali gagal ginjal terdiagnosis saat sudah parah, karena gejala cenderung tak terlihat pada tahap awal.Gagal ginjal merupakan kondisi yang serius dan berujung fatal jika tidak segera ditangani, karena ginjal tidak lagi berfungsi dengan seharusnya, pada kondisi inilah yang membuat tubuh membutuhkan proses cuci darah menggunakan bantuan alat medis. Hemodialisa menggantikan peran ginjal ketika organ tersebut sudak tidak mampu bekerja secara efektif.Tetap sehat, tetap semangat menjaga kesehatan dengan menyimak acara Ngobrol Sehat #6 dengan tema “Gagal Ginjal dan Hemodialisa” bersama nara sumber kami, dr. Hamdan, M.M. sebagai Kepala Unit HD RS Muhammadiyah Bandung
Jum’at, 25 Februari 2022
? Pukul 10.00 – 10.45 WIB
? Live on
FB http://bit.ly/liversmbfb
IG : @rs_muhammadiyah_bandung dan Youtube Rumah Sakit Muhammadiyah Bandung


flayer-pak-dian-1200x1200.jpeg

Bismillahirrahmanirrahim
Di masa pandemi saat ini upaya pada pencegahan dan perawatan infeksi COVID-19 begitu menyita perhatian. Disisi lain penyakit demam berdarah dengue (DBD) sangat penting untuk diwaspadai. Kedua penyakit ini termasuk penyakit menular dan berbahaya.DBD dan infeksi COVID-19 dapat menjadi penyakit parah yang berakibat fatal, yaitu kematian jika terlambat ditangani. Fenomena ini memungkinkan seseorang yang terinfeksi COVID-19, juga beresiko terinfeksi DBD. Langkah pencegahan DBD di masa pandemi harus lebih ekstra. Mari lindungi diri kita, lindungi keluarga, mulai dari rumah untuk melawan COVID-19 dan mencegah DBD. Tetap sehat, tetap semangat dengan menyimak acara Ngobrol Sehat #5 dengan tema “Waspada Demam Berdarah Dimasa Pandemi” bersama nara sumber kami, Dian Mulyadi,S.Kep., Ners,

Rabu, 16 Februari 2022
? Pukul 13.45 – 14.45 WIB
? Live on
FB http://bit.ly/liversmbfb
IG : @rs_muhammadiyah_bandung dan Youtube Rumah Sakit Muhammadiyah Bandung


© Copyright 2024 - Rumah Sakit Muhammadiyah Bandung.

ăn dặm kiểu NhậtResponsive WordPress Themenhà cấp 4 nông thônthời trang trẻ emgiày cao gótshop giày nữdownload wordpress pluginsmẫu biệt thự đẹpepichouseáo sơ mi nữhouse beautiful